Yamaha merilis YZF-R1 & R1M 2025

19 September 2024 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Yamaha Motor Corp USA mengumumkan pembaruan utama untuk model andalannya YZF-R1 dan YZF-R1M Supersport yang ditujukan untuk lebih meningkatkan kinerja aerodinamis, pengendalian, dan […]

CRF1100L Africa Twin Terbaru Siap Pikat Petualang Sejati

17 Juli 2024 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… PT Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan model terbaru dari CRF1100L Africa Twin dengan desain dan dan performa terbaru untuk menjawab kebutuhan pecinta big bike adventure di Indonesia. Garis desain baru yang memberikan kesan lebih garang berciri khas tampilan motor adventure, dikombinasikan dengan racikan mesin baru yang lebih bertenaga, siap melengkapi gaya hidup petualang yang membanggakan. Model terbaru ini menggendong mesin anyar berkapasitas 1.084 cc 4 stroke SOHC dengan konfigurasi parallel twin-cylinder berpendingin cairan yang lebih bertenaga. CRF1100L Africa twin kini mampu menghasilkan tenaga lebih maksimal yaitu 75kW @7500 rpm […]

FDR kembali ikuti IIMS 2024

19 Februari 2024 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… FDR kembali ikut berpartisipasi dalam Indonesia International Motor Show 2024 yang diadakan di JIExpo Kemayoran mulai 15-25 Februari 2024. FDR menampilkan seluruh variannya, […]

Program 5 Untung hadir lagi

25 Agustus 2023 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Kabar gembira untuk warga Sumatera Barat. Kembali HADIR PEMUTIHAN Pajak Pajak Kendaraan Bermotor Hadir Lagi… 💥💥 PROGRAM 5 UNTUNG💥💥 1. Pembebasan Pokok Pajak […]

Ban Juga Butuh Perhatian

26 April 2023 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Ban merupakan komponen sangat penting pada sepeda motor namun kadang sering terabaikan. Padahal ban juga butuh perhatian agar kondisinya tetap prima dan kinerjanya tetap […]

Fungsi Memanaskan Sepeda Motor

9 April 2023 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Selain cara menggunakan sepeda motor dengan benar, perawatan sepeda motor juga perlu diperhatikan agar performa mesin tetap optimal ketika digunakan. Salah satu aktivitas yang […]

KMI luncurkan All New KLX150SM

16 Maret 2023 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Kawasaki KLX150SM didesain dengan konsep “Adventurous City Jungle” dilengkapi berbagai fitur canggih serta pilihan warna menarik. KLX150SM cocok untuk dikendarai baik di jalanan […]

Daftar pemenang GridOto Award 2022

12 Desember 2022 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Ajang penghargaan GridOto Award 2022 kembali dihelat untuk menganugerahi berbagai kendaraan hingga para penggiat di bidang otomotif, Jumat (25/11/2022). Tujuan digelarnya GridOto Award 2022 […]

Alex Rins juarai GP Australia

16 Oktober 2022 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Gelaran MotoGP pekan ini berlangsung di sirkuit Phillip Island Australia. Seri ketiga terakhir, yang merupakan balapan penentuan bagi perebutan gelar juara dunia bagi […]

Langkah Bikin Lampu Rem Lebih Awet

31 Agustus 2022 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz…Lampu rem merupakan salah satu komponen penting pada sepeda motor yang berfungsi sebagai alat komunikasi dengan pengendara lain di belakang.  Ketika pengendara sepeda motor melakukan […]

Velogrip, ban matic baru dari FDR

12 Juli 2022 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz… Motor seakan jadi moda transportasi  yang identik dengan masyarakat Indonesia sehingga tak jarang pengendara memodifikasi motornya sesuai dengan gayanya masing-masing. Untuk memenuhi kebutuhan […]

Tips merawat cat body sepeda motor

23 Juni 2021 PapabikerZ 0

Memiliki sepeda motor idaman, adalah sebuah berkah yang layak disyukuri bagi siapapun. Nah, selain memiliki, tentu kita juga mesti turut menjaga agar kondisi motor dapat lebih awet dan selalu siap saat digunakan. Termasuk merawat cat body motor, juga merupakan hal yang penting. Ketahui tips perawatan cat body motor, termasuk cat doff yang tengah ngetrend belakangan ini di Indonesia.

Quartararo menangi GP Portimao

19 April 2021 PapabikerZ 0

Luar biasa, Quartararo menunjukan kelasnya diatas motor Yamaha dengan memenangi GP Portimao Portugal, kemarin malam. Dikutip dari MotoGP.com, Pembalap Prancis itu mengubah posisi terdepan menjadi […]

Ketahui cara kerja Side stand Switch

13 April 2021 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz…Motor Matic identik dengan kepraktisan berkendara. Selain tanpa persneling/ gigi, Motor Matic juga dilengkapi dengan fitur-fitur yang bermanfaat bagi pengendara, disamping efisiensi bahan bakar […]

No Image

Selamat tahun baru 2021

1 Januari 2021 PapabikerZ 0

Halo Bikerzzz…Dan akhirnya kini kita kembali mengulangi dari awal lagi. Seiring dengan bergantinya kalender di rumah, artinya kita memulai lagi hari-hari di tahun yang baru, […]

MENGENAL YAMAHA RIDING ACADEMY

17 Juni 2020 PapabikerZ 0

Halo Motoleapers… Bicara mengenai keselamatan berkendara, ternyata Yamaha Indonesia juga punya program yang memiliki nama Yamaha Riding Academy. YRA (Yamaha Riding Academy) merupakan salah satu […]